7 Aplikasi Translate Bahasa Bali Paling Di Rekomendasikan.

Aplikasi Translate Bahasa Bali–Saat ini dengan kemajuan teknologi yang sangat maju, Anda akan lebih mudah untuk mempelajari berbagai hal. Seperti halnya belajar bahasa Bali. Tidak perlu belajar dari orang yang tahu bahasa Bali dengan baik, tetapi Anda bisa menggunakan alat terjemahan bahasa Bali.

Jika Anda menggunakan metode terjemahan, Anda akan lebih mudah mengidentifikasi bahasa Bali dari kata-kata yang belum dipahami. Tentunya banyak sekali aplikasi terjemahan yang bisa digunakan dengan kelebihan dan kekurangannya masing-masing.

Bagi anda yang merasa masih asing dengan bahasa Bali, maka anda tidak perlu bingung lagi. Karena ada delapan aplikasi translate Bahasa Bali yang direkomendasikan untuk digunakan. Anda dapat memilih mana aplikasi yang paling baik menurut Anda.

8 Aplikasi Translate Bahasa Bali Paling Di Rekomendasikan.

Di bawah ini adalah beberapa pilihan aplikasi translate bahasa Bali yang dapat Anda gunakan secara gratis, yang dibuat oleh orang yang paham dan mengerti dengan baik bahasa Bali, diantaranya:

1. Kamus Indonesia – Bali

Aplikasi terjemah bahasa Bali rekomendasi pertama untuk terjemahan bahasa Bali adalah Kamus Indonesia – Bali. Alat ini dilengkapi dengan berbagai fitur, salah satunya Anda dapat menerjemahkan frasa atau kata dari bahasa Indonesia ke bahasa Bali atau sebaliknya.

aplikasi translate bahasa bali

Selain itu, aplikasi ini juga dapat digunakan untuk aksara huruf Bali atau padanan huruf Bali. Namun, bagi Anda yang tertarik menggunakan aplikasi ini, minimal harus memiliki smartphone Android versi 4.0. Dan bagi Anda yang ingin menggunakan aplikasi tersebut silahkan downloa di sini.

2. Transliterasi Aksara Bali

Aplikasi translate Bahasa Bali kedua yang kami rekomendasikan adalah aplikasi Transliterasi Aksara Bali. Aplikasi ini dapat Anda gunakan untuk menerjemahkan teks bahasa Indonesia ke bahasa Bali atau sebaliknya. Dan yang menarik, cara menggunakan aplikasi translate bahasa Bali ini saya mudah dan sederhana, seperti aplikasi terjemahan pada dimana umumnya.

Ada beberapa fitur menarik yang tersedia aplikasi translate bahasa Bali ini, seperti share text, penulisan aksara Bali, font yang berbeda, terjemahan grafis, bahasa Bali berbasis Unicode dan lainnya. Dengan fitur yang berbeda ini, tidak akan membosankan. Apabila tertarik untuk menggunakannya, silahkan download melalui link ini.

3. Kamus Bali – Indonesia

Sesuai dengan namanya, kamus bahasa Bali-Indonesia merupakan aplikasi yang dapat digunakan untuk menerjemahkan bahasa Indonesia ke bahasa Bali atau sebaliknya dari bahasa Bali ke bahasa Indonesia.

Kenapa banyak yang mencari aplikasi translate bahasa Bali? Sebab tidak sedikit, wisatawan yang tidak mengerti bahasa Bali, dan dengan bantuan aplikasi tersebut setidaknya bisa dijadikan pedoman untuk bisa berkomunikasi dengan penduduk asli Bali. Selain menyediakan kumpulan kosakata bahasa Bali yang lengkap, penggunaannya juga mudah.

4. Kamus Bahasa Bali Lengkap

Aplikasi selanjutnya adalah aplikasi Kamus Bahasa Bali Lengkap (Terjemahan/Translate). Aplikasi ini memiliki fitur yang cukup lengkap, dilengkapi dengan aksara Bali, aksara wianjana, pengangge, aksara suara, aksara swalalita, hingga aksara angka.

Dan yang menarik, aplikasi translate bahasa Bali ini dapat digunakan secara offline dan tidak memerlukan koneksi internet. Sangat cocok dipelajari bagi yang ingin belajar percakapan Bahasa Bali, dengan puluhan ribu kosakata Bali dalam kamus kecil dan ringan ini. Tertarik untuk menggunakan aplikasi Kamus Bahasa Bali Lengkap ini, silahkan download di sini.

5. Bahasa Bali

Aplikasi Bahasa Bali merupakan aplikasi terjemahan bahasa Bali yang sering digunakan sebagai sarana pembelajaran bahasa Bali di sekolah. Mulai dari pelajar sekolah dasar hingga mahasiswa. Walau hanya dengan tampilan desain sederhana, tetapi aplikasi ini sangat mudah digunakan. Apalagi aplikasi translate bahasa Bali ini dilengkapi juga peribahasa Bali dan beragam kosa kata.

6. Transliterasi Aksara Bali

Salah satu aplikasi translate bahasa Bali yang paling banyak di gunakan saat ini. Yang sampai saat ini, dari data download yang terlihat di google playstore sudah lebih dari 100 ribu. Memiliki banyak fitur yang terus dikembangkan. Diantara fitur yang paling banyak di sukai dari aplikasi ini adalah mendukung pengetikan Aksara Bali dengan keyboard internal, memungkinkan penggunaan variasi font aksara Bali, dapat digunakan untuk pembuatan dokumen baru, menyimpan dan membuka kembali dokumen yang sudah dibuat, serta banyak lagi fitur menarik dari aplikasi ini.

Aplikasi translate bahasa Bali ini dapat berjalan dengan baik secara offline, online diperlukan untuk perbaharuan data yang bersifat dinamis Oleh karena itu, alat ini cocok digunakan dalam situasi apapun dan kapanpun. Belum lagi ada beberapa fitur luar biasa seperti ketersediaan 1000 kata, navigasi yang jelas, ruang penyimpanan yang dibutuhkan kecil dan banyak lagi.

7. Aplikasi Translate Bahasa Bali ke Bahasa Jawa

Aplikasi terakhir yang direkomendasikan untuk aplikasi translate bahasa Bali adalah apalikasi penterjemah bahasa Bali ke bahasa Jawa. Jadi, alat ini cocok untuk mereka yang berasal dari Jawa. Untuk memudahkan dalam memahami kosakata bahasa Bali

Adapun keunggulan lain dari aplikasi ini, seperti warna background yang menarik, hasil terjemahan yang banyak dan mudah digunakan. Padahal, ukuran aplikasi ini tergolong kecil sehingga cocok untuk smartphone dengan ruang penyimpanan terbatas.

Kesimpulan

Dari 8 aplikasi transalate bahasa Bali diatas, masing masing memiliki kelebihan dan kekurangan. Silahkan tentukan sendiri aplikasi mana yang paling pas buat Anda. Bisa jadi, pilihan Anda jatuh pada aplikasi yang tetap dapat digunakan secara offline, sehingga tidak perlu menguras paket data yang dimiliki.

Demikian, pembahasan dari aplikasi translate bahasa Bali diatas. Semoga bermanfaat dan jangan lupa ikuti terus web site kami untuk mendapatkan berbagai informasi tentang berita teknologi gadget terbaru.